Program Studi Profesi, Magister, Spesialis, dan Doktor di UMJ

Bagi kamu lulusan S1 yang berencana meningkatkan wawasan, kompetensi, relasi, dan menekuni profesi tertentu , melanjutkan pendidikan ke jenjang magister dan doktor, merupakan upaya yang tepat.

Menurut data yang dirangkum dari Direktorat Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kementerian Dalam Negeri tahun 2021, penduduk Indonesia yang melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi hanya 6,27% atau sekitar 17.08 juta jiwa.

Sementara itu yang menyelesaikan pendidikan magister atau S2 hanya 0,3% atau sekitar 822,47 ribu jiwa. Maka dari itu, selain alasan-alasan tersebut, melanjutkan pendidikan ke jenjang S2 dapat menjadi pilihan untuk berkontribusi dalam pengembangan ilmu pengetahuan di Indonesia.

Banyak perguruan tinggi yang menawarkan berbagai macam Program Studi pascasarjana, salah satunya Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ). Kampus yang terletak di Tangerang Selatan, tepatnya Jl. KH. Ahmad Dahlan, Cireundeu, Ciputat Timur (Kampus A), dan kawasan Jakarta Pusat tepatnya di Jl. Cempaka Putih II Tengah No.27, Jakarta (Kampus B), membuka 17 Program Studi jenjang pascasarjana.

Berikut daftar Prodi Magister dan Spesialis di UMJ yang dapat menjadi pilihan untuk melanjutkan studi, dengan tiga di antaranya terakreditasi Unggul yaitu Magister Keperawatan, Magister Studi Islam, dan Spesialis Keperawatan Medikal Bedah. Selain itu Prodi Doktor Manajemen Pendidikan Islam Sekolah Pascasarjana UMJ juga telah mengantongi predikat Unggul.

MRadio UMJ Raih 4 Kategori Lomba Penyiaran se-Jabodetabek
Sabrina Zulfanova, Wadkhuli Jannati Priyoko, dan Muhammad Ariibah Saputra saat diwawancara di Lab. Audio Visual FISIP UMJ, Kamis (05/10/2023).

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Magister Administrasi Publik
Magister Ilmu Politik
Magister Ilmu Komunikasi
Doktor Administrasi Publik

Nanda Sahputra Umara, SH., MH. dan Puan Dinaphia Yunan, SH., MH. saat mendampingi mahasiswa Study Visit di Ruang Rapat Paripurna Gedung Nusantara I DPR RI, Jakarta Pusat, Senin (27/02).

Fakultas Hukum

Magister Hukum

Konferensi Ilmiah Akuntansi 10
Suasana jual-beli Bazar Stand, di Taman FEB UMJ, Rabu (23/11).

Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Magister Manajemen
Magister Akuntansi
Doktor Ilmu Manajemen

Tim Shankara FT-UMJ, 14 Agustus 2023.

Fakultas Teknik

Magister Teknik Kimia

Mastia Lestaluhu Qoriah Internasional FAI UMJ

Fakultas Agama Islam

Magister Studi Islam

Fakultas Ilmu Pendidikan

Profesi Guru
Magister Pendidikan Dasar

JINS Week 2023 hari pertama dengan workshop operasi otak teknik Keyhole clipping aneurism dilaksanakan di Laboratorium Anatomi FKK UMJ, Sabtu (25/11/2023).

Fakultas Kedokteran dan Kesehatan

Profesi Dokter
Profesi Bidan

Angkat sumpah ners UMJ 2023
Mahasiswa Prodi Sarjana Keperawatan UMJ saat prosesi Bai’at, di Auditorium Rufaidah, pada Rabu (23/11).

Fakultas Ilmu Keperawatan

Profesi Ners
Spesialis Keperawatan Medikal Bedah
Spesialis Keperawatan
Magister Keperawatan

Fakultas Kesehatan Masyarakat
Magister Kesehatan Masyarakat

Perjalanan SPS UMJ saat Education Trip

Sekolah Pascasarjana

Teknologi Pendidikan
Doktor Manajemen Pendidikan Islam

Semua informasi tersebut dapat diakses melalui laman website resmi UMJ yaitu www.umj.ac.id

Penulis : Dinar Meidiana
Editor : Tria Patrianti

pkv games
bandarqq
dominoqq
https://themeasuredmom.com/wp-includes/js/dominoqq/
https://themeasuredmom.com/wp-includes/js/bandarqq/
https://themeasuredmom.com/wp-includes/js/pkv-games/