Beasiswa KIP Kuliah (Kartu Indonesia Pintar)

Beasiswa KIP Kuliah adalah jalur seleksi penerimaan mahasiswa baru yang ditunjukan kepada siswa/i yang memiliki prestasi akademik dan semangat belajar tinggi dan mempunyai keterbatasan secara ekonomi.

Tahapan seleksi beasiswa KIP Kuliah diawali dengan seleksi berkas pendaftaran dilanjutkan dengan wawancara. Hasil proses seleksi berdasarkan penilaian dari semua tahapan seleksi yang harus dilalui oleh calon mahasiswa. Beasiswa yang diberikan berupa gratis biaya pendidikan selama 8 semester, dan mendapat uang saku setiap semesternya.

Program beasiswa yang ditawarkan dan kuota yang disediakan akan diinformasikan melalui https://kemahasiswaan.umj.ac.id/ pada menu “Info Beasiswa”.

>> Pedoman Pendaftaran KIP

>> Persyaratan dan Berkas Pendaftaran

>> Daftar/Masuk

Pusat Layanan Pembiayaan Pendidikan
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia
Gedung C Lantai 13, Jl. Jenderal Sudirman, Senayan, Jakarta Pusat 10270

 Email: kip.kuliah@kemdikbud.go.id
 Instagram: @puslapdik_dikbud

Beasiswa Lainnya

Potongan Biaya Kuliah

Beasiswa bagi Anak Panti Asuhan Muhammadiyah dan Alumni SMA/SMK/MA Muhammadiyah Khusus Program Studi :– S1 Kesejahteraan Sosial– S1 Gizi Persyaratan:– Surat permohonan beasiswa, ditujukan kepada Rektor UMJ.– Softcopy Kartu keluarga

Beasiswa Cendekia Baznas

Beasiswa Cendekia BAZNAS adalah program BAZNAS yang memiliki tugas menyediakan dana pendidikan demi terjaminnya keberlangsungan program pendidikan sebagai pertanggungjawaban antar generasi dan menyiapkan generasi penerus bangsa yang memiliki kedalaman ilmu