FIP UMJ Kukuhkan 292 Lulusan PPG
Sebanyak 292 lulusan Program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Jakarta (FIP UMJ) resmi dikukuhkan. Prosesi pengukuhan dan pengambilan sumpah diselenggarakan di Aula Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) UMJ, Sabtu […]
Dosen UMJ Berikan Pendampingan Kader Posyandu Kota Depok
Dosen Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) Dr. Suharsiwi, M.Pd. memberikan pelatihan dan pendmpingan kader Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu) se-Kota Depok di Gedung Balatkop Sukmajaya, Sabtu (10/08/2024). Baca juga : UMJ dan […]
LLDikti Wilayah III Gelar Bimtek Pengusulan Pangkat dan Jabatan PNS 2024 di UMJ
Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDikti) Wilayah III menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) Pengusulan Pangkat dan Jabatan Pegawai Negeri Sipil (PNS), di Aula K.H. Ahmad Azhar Basyir Gedung Cendekia, Universitas Muhammadiyah Jakarta […]
Shankara Force FT UMJ Terjunkan Tiga Tim dalam Kontes Robot Terbang Indonesia 2024
Komunitas Robot Terbang Shankara Force Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Jakarta (FT UMJ), menerjunkan tiga tim dalam Kontes Robot Terbang Indonesia (KRTI). Gelaran itu diselengarakan di secara hybrid di Kantor Balai […]
UMJ Jadi Host Pelatihan Penulisan Deskripsi Permohonan Paten Batch 1 Tahun 2024
Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) menjadi Host Pelatihan Penulisan Deskripsi Permohonan Paten Batch-1 Tahun 2024. Program Direktorat Riset, Teknologi, dan Pengabdian kepada Masyarakat ini digelar di Mekar Jaya, Serpong, Senin (08/07/2024). […]
ULKSP UMJ Gelar Seminar Pencegahan Pelecehan Seksual di Lingkungan Kampus
Unit Layanan Kekerasan Seksual dan Perundungan (ULKSP) Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ), menggelar Seminar Nasional
UMJ dan Pengawas Sekolah se-Banten Kerja Sama Dorong Kualitas Pendidikan
UMJ menandatangani kerja sama dengan Musyawarah Kerja Pengawas Sekolah Menengah Atas Provinsi Banten di Aula FEB UMJ, Rabu (19/6/2024).
82 Mahasiswa UMJ Ikuti Program MSIB Batch 6
Sebanyak 82 mahasiswa UMJ berhasil lolos mengikuti Magang dan Studi Independen Bersertifikat (MSIB) Batch 6.
144 Lulusan PPG FIP UMJ Dikukuhkan
FIP UMJ mengukuhkan dan pengambilan sumpah sebanyak 144 lulusan PPG diselenggarakan di Aula dr. Syafri Gurucci, FKK UMJ, Sabtu (03/02/2024).