UMJ Menyambut 243 Mahasiswa Program PMM

Menyambut Pertukaran Mahasiswa Merdeka

Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) menyambut kedatangan 243 mahasiswa program Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) dari 63 perguruan tinggi seluruh Indonesia di Taman Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) UMJ, Senin (19/09). Mengusung tema Unity in Diversity, penyambutan dilakukan dengan melibatkan seniman Betawi dari Sanggar Betawi Ora yang menjadi Palang Pintu. Seluruh mahasiswa PMM 2022 antusias melihat proses […]

Arahan Haedar Nashir dalam Konsolidasi Nasional LHKP PP Muhammadiyah.

Muhammadiyah dalam praktiknya telah memainkan peran yang sangat penting, yakni peran dalam memecahkan persoalan keumatan dan kebangsaan. Hal tersebut dijelaskan oleh Ketua Umum PP Muhammadiyah, Prof. Dr. Haedar Nashir, M.Si., saat memberikan arahan pada peserta Konsolidasi Nasional yang diselenggarakan oleh Lembaga Hikmah dan Kebijakan Publik PP Muhammadiyah di Magelang, pada Sabtu (17/09). Peserta konsolidasi merupakan […]

Konsolidasi Nasional LHKP PP Muhammadiyah Jelang Pemilu Serentak 2024

Lembaga Hikmah dan Kebijakan Publik (LHKP) Pimpinan Pusat Muhammadiyah menggelar Konsolidasi Nasional dengan mengusung tema Mengkonsolidasikan Internal Organisasi Menjelang Pemilu Serentak 2024. Konsolidasi Nasional berlangsung pada 16-18 September 2022 di Magelang. Rangkaian kegiatan secara resmi dibuka oleh Dr. M. Busyro Muqoddas, M.Hum., Ketua PP Muhammadiyah, di Universitas Muhammadiyah Magelang (Unimma). Hadir pula Ketua LHKP PP […]

243 Mahasiswa Peserta PMM dari Luar Jawa Siap Belajar di UMJ

Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) menjadi salah satu Perguruan Tinggi (PT) penerima mahasiswa peserta program Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) Kementerian Pendidikan, Budaya, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) angkatan kedua . Program PMM yang diselenggarakan tahun 2022 ini merupakan program pertukaran mahasiswa dalam negeri selama satu semester dari satu pulau ke pulau lainnya, guna memberikan pengalaman kebinekaan melalui […]

FIP UMJ Dorong Semangat Mahasiswa Baru Melalui Talkshow Interaktif

Pada hari keempat Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru Universitas Muhammadiyah Jakarta (PKKMB UMJ), Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Jakarta menghadirkan dr. Aditya Surya Pratama (Dokter, Penulis, Aktor dan Penyanyi). Mengusung tema Semangat Baru Untuk Mahasiswa yang Lebih Maju, kegiatan digelar di ruang terbuka tepatnya di Green Park UMJ, yang diikuti oleh 540 mahasiswa baru […]

PKKMB UMJ Luring Pertama Pasca Pandemi

PKKMB UMJ

Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru Universitas Muhammadiyah Jakarta (PKKMB UMJ) digelar sejak Senin (12/9/22), di Stadion Sepak Bola UMJ, Cirendeu, Tangerang Selatan. Lebih dari 3400 mahasiswa baru mengikuti agenda tersebut, yang berasal dari 10 fakultas, baik dari Kampus A (Cirendeu) dan Kampus B (Cempaka Putih). PKKMB UMJ diselenggarakan mulai Senin (12/09) hingga Jumat (16/9) […]

Tim Persatuan Sepakbola UMJ Ikuti Piala Rektor UMY

Tim Persatuan Sepakbola UMJ

Tim Persatuan Sepakbola Universitas Muhammadiyah Jakarta (PS UMJ) berpartisipasi dalam kegiatan Piala Rektor Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) bertajuk Turnamen Sepakbola dosen dan karyawan yang diselenggarakan UMY menyambut Muktamar Muhammadiyah ke-48. Kegiatan ini dibuka pada Senin (12/09) dan akan berlangsung hingga 17 September 2022 di Sportorium UMY. Dosen dan pegawai adalah syarat menjadi delegasi dalam kegiatan […]

Rektor UMJ : Sisdiknas Jangan Memperlemah Pendidikan Kita

RUU SISDIKNAS

Ikatan Cendekiawan Muslim Se-Indonesia (ICMI) menggelar dialog interaktif forum dengar pendapat dan uji publik RUU Sistem Pendidikan Nasional ( SISDIKNAS ) di Hotel Grand Sahid Jaya, Jakarta. Kegiatan ini digelar dalam rangka memberikan masukan dan dukungan kepada pemerintah dalam hal ini Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) terkait RUU Sisdiknas yang kini telah diajukan […]